Teks Tanggapan : Kekuatan untuk melawan
![]() |
Sampul buku dari 00.00 |
Judul ; 00.00
Penulis ; Ameylia Falensia
Penerbit ; Loveable
Kota Terbit ; Jakarta
Tahun Terbit ; 2021
Tebal Buku ; 280 Halaman
Ilustrasi ; Wirawinata , Nuraini
ISBN ; 978-623-310-029-8
Dunia terlalu abu-abu untuk Lengkara Putri Langit . Semua
beralih ingin melindungi gadis itu , meskipun pada akhirnya mereka
saling menyakiti . Lengkara seolah hidup dalam terowongan hitam
yang tak ada ujungnya .
Lengkara merasa , tidak ada lagi yang berdiri di sampingnya .
Ia sendirian mengadapi kejamnya hidup . Keluarga , sahabat , bahkan
sampai Masnaka kekasihnya satu per satu pergi dan meninggalkan
gadis itu sendirian . Terlebih dengan kehadiran Nilam , adik tiri yang
selalu mengusik kehidupan damainya .
Sampai akhirnya , Lengkara mencari cara lain untuk menemukan
kebahagiannya . Tepat pukul 00.00 ia memilih jalan hidupnya . Di
antara kematian dan balas dendam , manakah jalan yang akan
dipilih Lengkara .
Kelebihan ;
Gaya bahasanya yang sederhana , penulis berhasil membuat
para pembaca terhanyut oleh alur cerita yang diciptakannya .
Kekurangan ;
Alur cerita yang seakan - akan memberikan kesedihan yang tiada hentinya
terhadap tokoh utama , sehingga kita sebagai penikmat merasa kurang mendapatkan
suasana bahagia saat membaca novel ini , dan saya harap tidak sad ending di part
selanjutnya .
Komentar
Posting Komentar